138 Jompo Dan Disabilitas Terima Bantuan Dari Kemensos
Wakil Bupati Cianjur H. Herman Suherman menghadiri pemberian bantuan Asistensi Sosial Lanjut Usia Terlantar (ASLUT) dan Asistensi Bantuan Penyandang Disabilitas (ASPDB) bertempat di Kantor Cabang BNI Cianjur Senin 13 nopember 17. Pemberian tersebut merupakan Program dari Kementerian Sosial dengan penyaluran melalui Bank BNI, yang disalurkan kepada 138 orang jompo dan penyandang disabilitas yang berada di…