Vicon Persiapan Pilkada Serentak 2020
Plt Bupati Cianjur H. Herman Suherman mengikuti video conference bersama Menteri Dalam Negeri RI Tito Karnavian dalam rangka persiapan pelaksanaan Pilkada serentak tahun 2020 akan dilaksanakan 9 Desember 2020 yang diselenggakan di 270 daerah pemilihan (Provinsi, Kabupaten dan Kota) bertempat di ruang Garuda Pendopo Cianjur, Jum’at (5/6/20). Pelaksanaan pilkada serentak tahun 2020 akan dilaksanakan ditengah…