Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung

Beranda

Berita

Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung

Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung
Pemkab Cianjur Rabu, 17 Juli 2024

Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung

Bupati Cianjur H. Herman Suherman mengunjungi Desa Rawagede, Kecamatan Tanggeung dalam rangka kegiatan Desa Manjur Bungah Pisan, Kamis (17/7/2024).

Kegiatan dimulai dengan mengunjungi ternak Kambing Etawa, memberikan bantuan kepada 4 orang jompo, dan bergotongroyong memperbaiki Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) Ibu Makiyah, pemberian bendera merah putih, dilanjut dengan berkeliling kampung sekaligus memberikan bantuan beras CPPD kepada warga, memberikan santunan kepada anak Yatim.

“Kita mengunjungi beberapa warga yang memerlukan bantuan dan memberikan bantuan langsung kepada warga dengan berbagai pelayanan yang diberikan oleh para OPD yang kita bawa langsung dari Cianjur ke Desa Rawagede” tutur Bupati.

Dilanjut dengan pemberian makanan tambahan lokal bagi ibu hamil dan balita (Permata Kamila), Anjang Desa Pelayanan Dokter (Asapedo) dan pabrik tahu dan tempe, memberikan Wi-Fi secara gratis dan penyalaan PJU.

Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung
Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung
Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung
Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung
Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung
Bupati Cianjur Berikan Bantuan Dan Pelayanan Di Desa Rawagede Kecamatan Tanggeung