Hari Anti Narkotika Internasional
Kegiatan Bakti Sosial Warnai peringatan Hari Anti Narkotika Internasional (HANI) tahun 2019 dan Hari Bakti Dokter Indonesia (HBDI) ke-111, yang diselenggarakan Oleg Badan Narkotika Nasional Kabupaten Cianjur bekerja sama dengan Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Cabang Cianjur dan Komisi Nasional Penanggulangan Gangguan Pendengaran dan Ketulian (PGPKT)yang bertempat di halaman Kantor BNN Kabupaten Cianjur, Jln. Raya Cibeber,…